Tabrakan Maut Mobil vs Motor di Rumbia Jeneponto Tewaskan Satu Orang Pengendara

    Tabrakan Maut Mobil vs Motor di Rumbia Jeneponto Tewaskan Satu Orang Pengendara
    Kecelakaan maut yang melibatkan 2 jenis kendaraan terjadi di Jalan poros Malakaji, Kabupaten Jeneponto Sulawesi Selatan, satu orang meninggal di tempat dan satu dilarikan ke RSUD Lanto Daeng Pasewang (Latopas).

    JENEPONTO - Kecelakaan maut yang melibatkan 2 jenis kendaraan terjadi di Jalan poros Malakaji, Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan, tepatnya di Dusun Campaga Tinggia, Desa Tompo Bulu, Kecamatan Rumbia.

    Dalam peristiwa naas ini terjadi sekira pukul 06.35 WITA pada Kamis (04/04/2024, ) 

    Kasi Humas Polres Jeneponto, IPTU Bakri mengatakan, kecelakaan lalulintas ini melibatkan dua unit jenis kendaraan, yakni mobil pick up Daihatsu grand max warna merah nomor Polisi DW 8587 DA dengan sepeda motor yamaha Jupiter Z warna hitam tanpa plat. 

    Kata dia, mobil pick up tersebut dikendari oleh Ismail (21) warga Malakaji Kabupaten Gowa. Sedangan sepeda motor dikendarai oleh Supardi (24) berboncengan dengan anak laki-lakinya bernama Tombol usai 6 tahun.

    Namun setiba di TKP bertabrakan, "Pengendara motor ini bergerak dari arah berlawanan, " katanya.

    Akibat kejadian, ungkap IPTU Bakri, pengendara sepeda motor mengalami luka-luka sehingga dilarikan ke RSUD Lanto Daeng Pasewang Jeneponto, sedangkan boncengannya (anaknya) meninggal dunia di Tempat Kejadian Perkara (TKP). 

    "Kedua kendaraan ini mengalami kerusakan materil, " ungkapnya. 

    Peristiwa ini sudah ditangani oleh Unit Gakkum Lantas Polres Jeneponto, pungkasnya (*). 

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Disdukcapil Jeneponto Sisipkan THR Beli...

    Artikel Berikutnya

    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    PPK Tamalatea Gelar Bimtek Pemantapan Putungsura Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kapolri Sebut Pengamanan Nataru Akan Dilakukan 141.443 Personel
    Tana Toraja: The Enchanting Land Where Life and Death Dance in Harmony
    Serentak, PPS se-Kec. Tamalatea Resmi Buka Pendaftaran Calon PANTARLIH Pemilukada 2024, Intip Jadwalnya.
    8 Bulan Lakukan Penyelidikan Penyalahgunaan Pupuk Bersubsidi, Kejari Jeneponto Ungkap Kerugian Negara Sebesar Rp.6 Miliar
    Pj. Bupati Junaedi akan Terapkan Mulai 1 Juli Semua ASN Pemkab Jeneponto Partisipasi Rp1000/hari, Ini Tujuannya
    Selain Ditunjuk Jadi Ketua Tim Hukum, Eks Ketua Bawaslu Jeneponto Siap Memenangkan Paris Yasir di Pilkada
    Cabup dan Cawabup Saling Menguat, Paslon Bupati Paris-Islam Diprediksi Menang di Pilkada Jeneponto
    Heboh, Warga Jeneponto Digegerkan Penemuan Bayi Perempuan di Tepi Jalan, Intip Ciri-cirinya
    Tim Visitasi Sulsel Tinjau RSUD Latopas Jeneponto Untuk Kesiapan Naik Great dari C ke Tipe B
    Cabup dan Cawabup Saling Menguat, Paslon Bupati Paris-Islam Diprediksi Menang di Pilkada Jeneponto
    Serentak, PPS se-Kec. Tamalatea Resmi Buka Pendaftaran Calon PANTARLIH Pemilukada 2024, Intip Jadwalnya.
    Jaringan Tim Paslon Nomor 2 Paris-Islam Makin Menguat, Dukungan Suara untuk PASMI Mendominasi di Tiap Desa dan Kelurahan
    Gegara Menantu Diduga Lakukan Pencurian Emas, Warga Robohkan Rumah Mertua yang Tak Bersalah di Mannuruki
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    Lae-lae Tamanroya Bakal Dijadikan Kawasan Percontohan Lingkungan Sehat, Pj Bupati Jeneponto: Kita Usahakan Terealisasi Tahun Ini
    Pj Bupati Jeneponto Adakan Pertemuan dengan Direktur Bendungan Danau Kementrian PUPR, Ini yang Dibahas
    KPU Jeneponto Serahkan LHKPN 40 Caleg Terpilih ke DPRD, Intip Jadwal Pelantikannya

    Ikuti Kami