Hari Perayaan Idul Adha 1445 H, Polres Jeneponto Kurban 50 Ekor Sapi

    Hari Perayaan Idul Adha 1445 H, Polres Jeneponto Kurban 50 Ekor Sapi
    Kapolres Jeneponto, AKBP Budi Hidayat bersama jajarannya akan melaksanakan kurban sebanyak 50 ekor sapi di hari perayaan Idul Adha 1445 H, 2024 M.

    JENEPONTO, - Kapolres Jeneponto, AKBP Budi Hidayat bersama jajarannya akan melaksanakan kurban sebanyak 50 ekor sapi di hari perayaan Idul Adha 1445 H, 2024 M. 

    Penyembelihan hewan kurban ini, akan dilaksanakan di tanah kosong yang berada belakang kantor Mapolres Jeneponto, Senin, (17/06/2024).

    Kasi Humas Polres Jeneponto AKP Bakri mengatakan, pelaksanaan kurban itu merupakan giat tahunan Polres Jeneponto dan jajarannya, selain didistribusikan ke Polsek jajaran ada juga yang diserahkan ke masjid Agung Jeneponto dan Yonif 726 Tamalate.

    "Kegiatan ini dilaksanakan dengan personil Polres Jeneponto yang dilaksanakan setiap hari raya kurban, hal ini selain lebih mendekatkan diri kepada Allah SWT, juga memetik hikmah dibalik pengorbanan Nabi Ibrahim, Hajar dan ismail dan sekaligus semakin meningkatkan ketaqwaan kita kepada Allah SWT, " katanya.

    Dalam pelaksanaan penyembelihan sapi kurban, polres Jeneponto telah bekerjasama dengan dinas pertanian dan peternakan dalam hal pemeriksaan kesehatannya oleh dokter hewan, ungkapnya (*)

    Muh. Andhi Syam

    Muh. Andhi Syam

    Artikel Sebelumnya

    Suasana Perayaan Idul Adha 1445 H, Jemaah...

    Artikel Berikutnya

    PC IMM dan LAZISMU Jeneponto Salurkan Daging...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    1.200 Relawan Dozer Bergerak Massif Siap Menangkan PASMI di Pilkada Jeneponto, Paris dan Islam Dipastikan Kuat
    Modus Pura-Pura Belanja di Toko, Polsek Tamalatea Berhasil Ringkus Pelaku Pencurian Uang di Meja Kasir
    Heboh, Warga Jeneponto Digegerkan Penemuan Bayi Perempuan di Tepi Jalan, Intip Ciri-cirinya
    8 Bulan Lakukan Penyelidikan Penyalahgunaan Pupuk Bersubsidi, Kejari Jeneponto Ungkap Kerugian Negara Sebesar Rp.6 Miliar
    Selain Ditunjuk Jadi Ketua Tim Hukum, Eks Ketua Bawaslu Jeneponto Siap Memenangkan Paris Yasir di Pilkada
    Cabup dan Cawabup Saling Menguat, Paslon Bupati Paris-Islam Diprediksi Menang di Pilkada Jeneponto
    Aksi Cepat, Dinkes Jeneponto Atensi Seorang Warga 10 Tahun Lumpuh Total di Desa Bontosunggu
    KPU Jeneponto Gelar Debat Publik Pertama di Hotel Four Ponit Makassar, 4 Paslon Cabup dan Cawabup Tampil Memukau
    Modus Pura-Pura Belanja di Toko, Polsek Tamalatea Berhasil Ringkus Pelaku Pencurian Uang di Meja Kasir
    Selain Ditunjuk Jadi Ketua Tim Hukum, Eks Ketua Bawaslu Jeneponto Siap Memenangkan Paris Yasir di Pilkada
    Gegara Menantu Diduga Lakukan Pencurian Emas, Warga Robohkan Rumah Mertua yang Tak Bersalah di Mannuruki
    Selamat, Pj Bupati Junaedi Bakri Serahkan SK kepada 287 PPPK Lingkup Pemerintahan Jeneponto
    Lae-lae Tamanroya Bakal Dijadikan Kawasan Percontohan Lingkungan Sehat, Pj Bupati Jeneponto: Kita Usahakan Terealisasi Tahun Ini
    Pj Bupati Jeneponto Adakan Pertemuan dengan Direktur Bendungan Danau Kementrian PUPR, Ini yang Dibahas
    KPU Jeneponto Serahkan LHKPN 40 Caleg Terpilih ke DPRD, Intip Jadwal Pelantikannya

    Ikuti Kami